informasi pariwisata dan budaya di Sumatera Utara

Etika dan Hukum Komunikasi



Pengertian Kode Etik
Kode Etik merupakan aturan moral yang mengikat saat dimana sebuah profesi dijalankan demi menjaga nama baik, tingkah laku dan kinerja terhadap seorang yang bekerja pada profesi itu sendiri. 
Pelanggaran point-point kode etik dapat dikenai sangsi, hukuman, sesuai dengan ketetapan. Dewasa ini setiap profesi telah memiliki kode etik seperti kode etik guru, kode etik insan pariwisata, kode etik wartawan, kode etik public relations, dll.


Pengertian Hukum Komunikasi 
Komunikasi, elemen penting dan mendasar bagi setiap profesi didalam menjalankan kerjanya. Pemanfaatan teknologi dan informasi kerap kali menjadi bumerang, pemanfaatannya kadang salah dan menyalagi aturan sesuai dengan kode etik. Hal ini menjadi penyebab munculnya undang undang informasi dan teknologi (UU IT). Dimensi Dari Etika Komunikasi dapat diklasifikasikan kedalam 3 jenis yakni: 1) Nilai Kebebasan Dalam Falsafah Demokrasi, 2) Hak Mendasar Untuk Berekspresi dan 3) Hak Mendapatkan Informasi Yang Benar.

Antonius Naibaho


No comments:

Post a Comment

Pengujung yang baik, pasti tidak lupa berkomentar. :)
Terimakasih.....